Jumat, 06 Januari 2012

Pembangunan dan Perubahan Sosial


Perubahan sosial merupakan suatu hal yang tak dapat dihindari oleh manusia. Karena kita sadar bahwa dari hari ke hari kondisi dunia ini terus mengalami perkembangan dan perubahan dari berbagai aspek. Sebagai manusia, tentu saja kita harus menyambut baik adanya perubahan ini, karena andaikata kita acuh terhadap perubahan, itu artinya kita tidak siap untuk hidup. Tetapi, perlu kita sadari bahwa perubahan itu ada yang berdampak baik, dan adapula yang berdampak buruk. Sebagaimana muslim, sepatutnya tidak setiap perubahan yang kita hadapi diterima secara langsung, tetapi kita harus memilih perubahan yang mengarah kepada kebaikan kita, dan tidak merugikan. Dengan begitu dalam proses pembangunan sosial akan berjalan dengan lancar.

1 komentar:

rahmaamalia mengatakan...

Sangat membantu

Posting Komentar

 
;